Manado, Sulawesi Utara (ANTARA) - Wali Kota Bitung Maximiliaan Jonas Lomban meminta para pemuka agama bersinergi untuk menjaga keharmonisan hubungan antar-umat beragama.
"Sangat penting dalam memberi pemahaman kepada setiap umat, lebih khusus dalam menjaga keharmonisan antar umat beragama," katanya di Bitung, Rabu.
Dia mengatakan bahwa pemuka agama berperan penting dalam menjaga kerukunan, keamanan, dan kedamaian di Kota Bitung.
"Mari sama-sama membangun Kota Bitung ke arah yang lebih baik, dari sisi sumber daya manusia (SDM) maupun pencapaian pertumbuhan ekonomi yang lebih tinggi lagi," katanya.
"Saya berharap kolaborasi antara pemerintah dan pimpinan agama tetap terjalin berkesinambungan, sehingga terus menjadi saluran informasi positif dari pemerintah kepada masyarakat," ia menambahkan.
Berita Terkait
Kemenag: Guru dan penyuluh agama tingkatkan indeks kerukunan di Sulut
Sabtu, 2 November 2024 11:09 Wib
Kemenag tingkatkan kualitas penyuluh agama Hindu di era digital
Rabu, 30 Oktober 2024 5:02 Wib
Kemenag-FKUB: Pemuda lintas agama berperan jaga kerukunan dan kedamaian
Rabu, 23 Oktober 2024 18:54 Wib
Kemenag beri penyuluhan agama ke warga Rutan Malendeng Manado
Selasa, 15 Oktober 2024 21:33 Wib
Kemenag tingkatkan kualitas guru PAI era digital di Minahasa Tenggara
Selasa, 15 Oktober 2024 17:45 Wib
Kemenag persiapkan siswa ikut ANBK di Boltim
Selasa, 15 Oktober 2024 17:44 Wib
Kemenag: Penyuluh Agama penggerak moral dan fasilitator gereja di Sulut
Senin, 14 Oktober 2024 20:18 Wib
Penyuluh Agama Katolik persiapkan anak dan remaja terima Sakramen Tobat
Kamis, 26 September 2024 22:09 Wib