Manila (ANTARA) - Saham-saham pada Bursa Filipina ditutup lebih rendah pada perdagangan Kamis, dengan indikator utama Bursa Efek Filipina, Indeks Komposit PSE, turun 0,23 persen atau 18,48 poin menjadi 7.990,05 poin.
Sementara itu, indeks semua saham bergerak melemah 10,39 poin atau 0,21 persen, menjadi ditutup di 4.899,49 poin.
Volume perdagangan mencapai 375,80 juta saham senilai 3,11 miliar peso (59,67 juta dolar AS), dengan 59 saham membukukan kenaikan, 115 saham turun, sementara 49 saham ditutup datar.
Berita Terkait
Indonesia tak minta imbalan terkait pemulangan Mary Jane
Jumat, 22 November 2024 11:56 Wib
Yusril: Pemulangan DPO judi online dari Filipina gunakan perjanjian MLA
Jumat, 22 November 2024 11:55 Wib
Presiden Filipina puji hubungan dengan Indonesia usai terpidana mati Mary Jane dipulangkan
Jumat, 22 November 2024 11:51 Wib
Polri pulangkan DPO kasus judi online dari Filipina
Jumat, 22 November 2024 6:08 Wib
Kapal perang Indonesia dan Filipina patroli bersama di perbatasan
Rabu, 20 November 2024 4:01 Wib
Lantamal VIII sambut kedatangan kapal perang Filipina di Satrol Bitung
Senin, 18 November 2024 16:42 Wib
Kemenag-Pemda doa bersama hadapi Pilkada di perbatasan Sulut-Filipina
Rabu, 13 November 2024 5:49 Wib
UU Zona Maritim yang dikeluarkan Filipina diprotes China
Selasa, 12 November 2024 6:39 Wib