PERAYAAN GALUNGAN MANADO

  • Rabu, 10 Februari 2016 20:41 WIB
PERAYAAN GALUNGAN MANADO

Umat hindu meletakkan kembang di belakang telinga dan kepala saat bersembahyang di Pura Jagadhita, Manado, Sulawesi Utara, Rabu (10/2). Umat Hindu merayakan hari Galungan setiap 6 bulan Bali (210 hari) yang dimaknai sebagai kemenangan kebenaran atas ketidakbenaran, dengan melakukan persembahyangan di pura. ANTARA FOTO/Adwit B Pramono/16.

PERAYAAN GALUNGAN MANADO

Foto Lainnya